1.
NAMA USAHA : Ristyy’s Cupcake
2.
BIDANG USAHA : Industri Rumahan
3. LOKASI
USAHA : Jalan
Akses UI No.21, Cimanggis – Depok Alasannya karena lokasi yang dipilih merupakan suatu
tempat yang strategis,lokasi mudah terlihat yang merupakan jalan lalu lalang masyarakat
sekitar sehingga dapat dengan mudah dicari dan didatangi.
4.
TUJUAN USAHA :
·
Mendapatkan
keuntungan (laba) dari produk ini
· Membuat
produk makanan yang mempunyai inovasi baru dan disukai seluruh kalangan
masyarakat
· `Memperkenalkan
hasil olahan sendiri agar masyarakat mengetahui bahwa Cupcakes ini mempunyai nilai cita rasa yang tinggi
5.
JUMLAH KARYAWAN : 10 karyawan terdiri
dari beberapa bagian, yaitu:
Jabatan
|
Jumlah
|
Pemilik
|
1
|
Bagian Produksi
|
5
|
Survey dan Quality Control
|
2
|
Kasir
|
2
|
Keterangan :
·
Pemilik : Bertanggung jawab penuh terhadap jalannya
perusahaan
Ristyy’s Cupcake
·
Bagian Produksi : Melakukan proses produksi sesuai
standar
·
Survey
dan Quality Control : Cek label harga untuk produk yang
dijual
secara tepat
·
Kasir : Membuat catatan dan laporan kesesuaian antara pemasukan
hasil
penjualan dan pengeluaran dengan cash dan Bertanggung jawab
tentang keuangan di Ristyy’s Cupcake.
6.
PROSES PRODUKSI :
·
Bahan
:
100
gram margarin, lelehkan
100
gram gula pasir
75
gram coklat masak, lelehkan
75
gram tepung terigu
1/2
sdm susu bubuk
1/2
sdt baking powder
1/2
sdt emulsifier
3
butir
telur
·
Cara
Membuat :
1. Langkah pertama kocok telur, gula
dan emulsifier hingga berwana putih dan mengembang, kemudian tambahkan tepung terigu,
susu bubuk dan baking powder sambil diayak, lalu aduk-aduk hingga rata.
2. Setelah itu masukkan margarin dan
coklat yang telah dilelehkan, aduk hingga rata.
3. Selanjutnya tuang adonan tersebut
kedalam cetakan muffin yang telah dialasi dengan paper cup hingga 3/4. Kemudian
kukus cetakan adonan tersebut selama kurang lebih 15 menit atau hingga matang.
Angkat dan dinginkan.
4. Cupcake coklat siap untuk
dihidangkan.
7. HASIL PRODUKSI : Dalam sehari produksi cupcake ini menghasilkan sampai 100 buah cupcake dengan berbagai varian rasa. Harga per cupcake @25rb
8.
STRATEGI PEMASARAN :
·
Membuat brosur kemudian disebarkan disekitar
kampus, lingkungan rumah, kantor atau tempat-tempat umum lainnya agar bisnis
yang kita buat diketahui orang banyak
·
Memberitahukan kepada kawan-kawan , relasi tentang
usaha yang baru dibuka dan mengundang mereka untuk datang berkunjung
·
Membuat akun media social seperti Facebook dan
Instagram sehingga lebih mudah dikenal oleh banyak orang
9.
SLOGAN PERUSAHAAN :
“
A BIG TASTE FROM TINY BITES “